Workshop Penelurusan Tamatan (Tracer Study) SMK Negeri 2 Pemangkat Tahun 2021 diisi Narasumber dari Guru Penanggung Jawab Tracer Study, dan Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Sambas. Workshop ini diadakan pada tanggal 9 Desember 2021 di Pondok Muare Nelayan Pemangkat.